Text Berjalan


Cari Blog

"CHEAT BUAT KITA SEMUA KALAU MAU PASS DIBAWAH INI"
cheat ada pass nya klu mau tau Hub kk Kvping

animasi kekelawar

Jumat, 12 Agustus 2011

Update map dan ras baru di Perfect world online Indonesia

Perfect world online Indonesia akhirnya mengupdate map dan ras baru.. update ini sudah ditunggu-tunggu sejak di update di Perfect world Internasional... pada update kali ini akan ada Map baru, dungeon dan tentunya Ras baru, yaitu Psychic dan Assasin... wow cool...



Assasin .



Psychic.



Assassin...


Job yang memfokuskan diri pada penyelundupan, bergerak tanpa diketahui dan menyerang Targetnya secara tiba-tiba. Keistimewaan dari Assassin adalah mereka dapat menghilang (Stealth) sesuka hati mereka dengan menggunakan Skill, yang dapat digunakan untuk kabur, menyerang Target secara bersembunyi ataupun menyelundup ke Benteng lawan dalam Territorial War untuk mengumpulkan informasi.

Assassin menggunakan Senjata jenis Dagger dan biasanya menggunakan Light Armor ketika bertempur. Berbeda dengan Job tipe Melee yang lain, besarnya Serangan dari Dagger tidak dipengaruhi oleh Strength, melainkan dipengaruhi oleh Dexterity.

¤ Spesialisasi : Serangan Jarak Dekat (Melee)
¤ Pilihan Senjata : Dagger
¤ Alat Terbang : Sirip Ikan (Level 30)
_____________________
Kelebihan & Kekurangan
¤ Kelebihan ¤
o Mampu menghilang dengan Skill Stealthnya
o Memiliki banyak Skill yang dapat mengumpulkan Vigor dengan cepat, sehingga memungkinkan Pemain untuk Spam Fury Burst.
o Karena besarnya Serangan Senjata bergantung dari Dexterity, maka secara tidak langsung Tingkat Kritikal Assassin juga meningkat.
o Memiliki Buff yang dapat meningkatkan Serangan, ditambah dengan Tingkat Kritikal yang tinggi, Assassin merupakan salah satu Job yang ditakuti jika ditemui dalam situasi PK.

¤ Kekurangan
o Sulit untuk Hunt Solo tanpa bantuan Obat Pharmacy/ Amulet/ Buff dari Priest (boros Potion HP)
o Merupakan Job tipe Melee dengan HP dan Defense Fisik yang kecil
o Tidak bisa melawan musuh dalam jumlah banyak sekaligus


Psychic...



Job yang memfokuskan diri pada kekuatan Magic, Psychic merupakan Job yang fleksibel karena mereka dapat merubah Status mereka untuk menjadi Attacker Utama, atau menjadi Tanker dengan Skill Voodoonya. Jika Psychic menggunakan Black Voodoonya, maka Attack Rank Psychic akan meningkat, tetapi Defense Ranknya menurun. Jika menggunakan Buff White Voodoo, Defense Rank akan meningkat, tetapi Attack Rank akan menurun.

Psychic juga berfungsi sebagai Supporter dengan Buff Reflect dan Heal Area miliknya, atau menjadi DeBuffer dengan berbagai macam Skill yang dapat mengganggu Status musuhnya.

¤ Spesialisasi : Serangan Magic
¤ Pilihan Senjata : Soulsphere
¤ Alat Terbang : Sirip Ikan (Level 30)
_____________________
Kelebihan & Kekurangan
¤ Kelebihan ¤
o Dapat Hunt Solo dengan mudah
o Memiliki Serangan Magic yang sangat besar dengan Black Voodoo miliknya.
o Dapat menyembuhkan dirinya sendiri dan orang lain dengan Heal areanya.
o Memiliki Skill Magic Area dengan Damage besar yang sangat berguna ketika hunt dalam Party.
o Memiliki Skill Barrier yang membuat siapapun yang menyerangnya akan langsung terkena Status Negatif seperti Stun.

¤ Kekurangan
o Pemakaian MP yang sangat besar (lebih besar dari pemakaian MP Mage / boros Potion MP)
o Memiliki HP dan Defense Fisik rendah
o Kecepatan Gerak lambat
o Kekuatan Buffnya sebagian besar bergantung dari besarnya SoulForce, nilai dari SoulForce bergantung dari besarnya Level Karakter dan besarnya tingkat Refine Equipment, jika Pemain tidak memiliki tingkat Refine yang tinggi, maka kekuatan SoulForce tidak akan Maksimal.

Daftar Skill Assasin



Assasin Skill



Wibawa: Steadfast

  • ¤ Twin Strike ¤
Syarat Lv:1
Max Lv:10
-> Serangan Dual dengan menggunakan Dagger
  • ¤ Puncture Wound ¤
Syarat Lv:3
Max Lv:10
-> Menyerang Target dengan mencabik tubuhnya sehingga Target menderita Status Bleeding.
  • ¤ Slipstream Strike ¤
Syarat Lv:6
Max Lv:10
-> Memfokuskan kekuatan pada putaran tangan untuk menyerang Target.



Wibawa: Cunning

  • ¤ Raving Slash ¤
Syarat Lv:9
Max Lv:10
-> Menusuk Target dengan Dagger dan memberikan Status Slow.
  • ¤ Windpush ¤
Syarat Lv:9
Max Lv:10
-> Memanggil Angin Samudera untuk meringankan langkah kaki.
Meningkatkan Kecepatan Gerak selama beberapa saat.
  • ¤ Tide Form ¤
Syarat Lv:9
Max Lv:10
-> berubah wujud menjadi Mermaid.
Defense Rank dan Kecepatan Berenang meningkat.
*Hanya dapat digunakan di dalam Air*.
  • ¤ Shadow Walk ¤
Syarat Lv:13
Max Lv:10
-> Memasuki Mode Stealth dan meningkatkan Stealth Level.
Mengkonsumsi MP/ detiknya sampai Skill dibatalkan atau MP habis.
*tidak dapat digunakan dalam Mode Battle*.
  • ¤ Wolf Emblem ¤
Syarat Lv:14
Max Lv:10
-> Meningkatkan Damage Serangan Kritikal selama beberapa saat.



Wibawa: Attuned

  • ¤ Deep Sting ¤
Syarat Lv:19
Max Lv:10
-> Memberikan tusukan pada titik saraf Target dengan Dagger.
Target berkemungkinan terkena Status Sleep.
*Membutuhkan 50 Vigor dalam penggunaannya*.
  • ¤ Focused Mind ¤
Syarat Lv:19
Max Lv:10
-> Berkemungkinan untuk menghindari Serangan Skill musuh.
  • ¤ Shuriken Throw ¤
Syarat Lv:19
Max Lv:10
-> Menyerang Target dari jauh dengan lemparan Shuriken.
Berkemungkinan mengganggu Chanting Target.






Wibawa: Lucid

  • ¤ Rib Strike ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Serangan mematikan yang mengincar Tulang dan Rusuk Target.
Target berkemungkinan terkena Status Sloth.
  • ¤ Shadow Escape ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Memasuki Mode Stealth secara paksa dan meningkatkan Stealth Level.
Mengkonsumsi MP/ detiknya sampai Skill dibatalkan atau MP habis.
Setelah memasuki Mode Stealth, Assassin akan mendapatkan Satu Fury.
  • ¤ Bloodpaint ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Memberikan Buff kepada Anggota Grup sejauh 10 meter untuk meng-Absorb Damage yang diberikan kepada musuh menjadi HP.
*Skill ini hanya berfungsi pada WR, BS & AS*
*Skill ini hanya berfungsi pada Serangan Melee*.
  • ¤ Tackling Slash ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Assassin akan meningkatkan Vigor dan menyerang kaki Target.
Target yang terkena Skill ini akan menderita Status Paralyze.
Setelah menggunakan Skill ini, Assassin akan mendapatkan 50 Vigor.
  • ¤ Shadow Jump ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Secara Instant langsung melompat ke lokasi Target.
  • ¤ Dagger Devotion ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Meningkatkan Daya Serang Assassin ketika menggunakan Dagger.
  • ¤ Sharp Observer ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Meningkatkan Awareness Level Assassin.
  • ¤ Cat-Like Tread ¤
Syarat Lv:29
Max Lv:10
-> Meningkatkan Stealth Level Assassin.



Wibawa: Enigmatic

  • ¤ Throatcut ¤
Syarat Lv:39
Max Lv:10
-> Serangan mematikan yang mengincar Leher Target.
Berkemungkinan menginterupsi Chanting Target.
Target akan terkena Status Seal selama beberapa saat.
*Membutuhkan Satu Fury dalam penggunaannya*.



  • ¤ Deaden Nerves ¤
Syarat Lv:39
Max Lv:10
-> Teknik Legendaris dari Nenek Moyang Assassin.
Menciptakan bayangan diri sendiri sebagai tumbal ketika berada di ambang kematian.
Mengembalikan sejumlah HP ketika berhasil lolos dari kematian.



  • ¤ Chill of the Deep ¤
Syarat Lv:44
Max Lv:10
-> Memfokuskan kekuatan pada Urat dan Otot Tangan.
Mengurangi ASPD untuk meningkatkan Attack Rank selama 10 menit.
  • ¤ Maze Steps ¤
Syarat Lv:44
Max Lv:10
-> Salah satu teknik kelincahan Assassin.
Meningkatkan Kecepatan Gerak, sekaligus menjadi kebal dari Status Stun dan Paralyze.



Wibawa: Forbidding

  • ¤ Earthen Rift ¤
Syarat Lv:49
Max Lv:10
-> Meledakkan tanah dibawah Target.
Target dan semua musuh disekitarnya sejauh 8 meter akan terkena Serangan.
  • ¤ Rising Dragon Strike ¤
Syarat Lv:49
Max Lv:10
-> Assassin akan meningkatkan konsentrasi dan ketajaman mata.
Menyerang Target dan meningkatkan Vigor diri sendiri.
Skill ini memiliki Tingkat Akurasi 100 persen.
*pada Level 1, setelah menggunakan Skill ini, Assassin akan mendapatkan 150 Vigor*.






Wibawa: Sinister

  • ¤ Subsea Strike ¤
Syarat Lv:59
Max Lv:10
-> Assassin memanggil kekuatan Samudera untuk menyerang Target.
Target dan semua musuh disekitarnya sejauh 8 meter akan terkena Serangan.
Semua musuh yang terkena Skill ini akan terkena Status Curse.
Efek Curse dari Skill ini akan membatalkan Skill Pixie: Extreme Poison.
*Membutuhkan Dua Fury dalam penggunaannya*.



  • ¤ Headhunt ¤
Syarat Lv:59
Max Lv:10
-> Serangan mematikan yang mengincar Kepala Target.
Target yang terkena Skill ini akan menderita Status Stun selama beberapa saat.
*Membutuhkan Dua Fury dalam penggunaannya*.
  • ¤ Power Dash ¤
Syarat Lv:59
Max Lv:10
-> Menyerang Target dengan penuh amarah.
Tingkat Kritikal Assassin meningkat selama beberapa saat setelah menggunakan Skill ini.
(Penambahan Tingkat Kritikal tidak akan ditunjukkan pada kolom Status)
*Membutuhkan Dua Fury dalam penggunaannya*.
  • ¤ Tidal Protection ¤
Syarat Lv:59
Max Lv:10
-> Berkemungkinan Assassin tidak akan terkena DeBuff selama beberapa saat.
  • ¤ Inner Harmony ¤
Syarat Lv:59
Max Lv:10
-> Secara Instant merubah MP menjadi Vigor.
*pada Level 1, Assassin akan mendapatkan 155 Vigor*.
  • ¤ Shadow Teleport ¤
Syarat Lv:59
Max Lv:10
-> Assassin mencoba untuk menjadi satu dengan bayangan Target.
Secara Instant muncul dilokasi Target dan membuat Target terkena Status Stun.

Daftar Skill Psychic



Psychic Skill



Wibawa: Steadfast

  • ¤ Aqua Impact ¤
Syarat Lv:1
Max Lv:10
-> Mengumpulkan Energi Air untuk menyerang Target.
Berkemungkinan Target akan terkena Status Slow.
  • ¤ Spirit Blast ¤
Syarat Lv:1
Max Lv:10
-> Mengumpulkan Energi Tanah untuk menyerang Target.



Wibawa: Cunning

  • ¤ Black Voodoo ¤
Syarat Lv:9
Max Lv:10
-> Meningkatkan Attack Rank, tetapi Defense Rank menurun.
  • ¤ White Voodoo ¤
Syarat Lv:9
Max Lv:10
-> Meningkatkan Defense Rank, tetapi Attack Rank menurun.





  • ¤ Soul of Vengeance ¤





  • Syarat Lv:9
    Max Lv:10
    -> Memberikan Buff Reflect kepada Target, besarnya Damage pantulan berdasarkan SoulForce dari Psychic pemberi Skill.



    • ¤ Tide Form ¤
    Syarat Lv:9
    Max Lv:10
    -> Berubah wujud menjadi Mermaid.
    Defense Rank dan Kecepatan Berenang meningkat.
    *Hanya dapat digunakan di dalam Air*.



    Wibawa: Attuned

    • ¤ Torrent ¤
    Syarat Lv:19
    Max Lv:10
    -> Menyerang Target dengan Air bertekanan tinggi.
    Target akan menderita Status Frostbite selama 15 detik.





  • ¤ Landslide ¤





  • Syarat Lv:19
    Max Lv:10
    -> Memberikan ledakan Tanah pada kaki Target.
    Menginterupsi Chanting Target + memukul mundur Target (knockback)
    *Efek knockback hanya bekerja pada Monster).
    • ¤ Bubble of Life ¤
    Syarat Lv:24
    Max Lv:10
    -> Menyembuhkan HP Diri Sendiri dan Anggota Grup disekitar Psychic.
    Proses Heal bersifat regen.





    Wibawa: Lucid

    • ¤ Aqua Cannon ¤
    Syarat Lv:29
    Max Lv:10
    -> Menyerang Target dan semua musuh disekitar Psychic dengan Bola Air.
    Semua musuh yang terkena Skill ini berkemungkinan terkena Status Slow.
    • ¤ Sand Trap ¤
    Syarat Lv:29
    Max Lv:10
    -> Menyerang Target dengan Pusaran Pasir.
    Target akan terkena Status Sandstorm selama 15 detik.
    • ¤ Soul of Stunning ¤
    Syarat Lv:29
    Max Lv:10
    -> Membuat siapapun yang menyerang Psychic akan langsung terkena Status Stun.
    Durasi Efek Stun bergantung dari besarnya SoulForce Psychic.
    Hanya bisa menahan 1x Serangan, setelah itu Buff akan hilang.
    (hanya untuk diri sendiri).
    • ¤ Aqua Spirit ¤
    Syarat Lv:29
    Max Lv:10
    -> Meningkatkan Damage dari Skill Elemen Air.
    • ¤ Earthen Spirit ¤
    Syarat Lv:29
    Max Lv:10
    -> Meningkatkan Damage dari Skill Elemen Tanah.
    • ¤ Diminished Vigor ¤
    Syarat Lv:29
    Max Lv:10
    -> Menurunkan Daya Pemulihan HP Target.
    Menurunkan Daya Penyembuhan Potion dan Skill Heal.
    Menambah waktu Cooldown dari Amulet.



    Wibawa: Enigmatic

    • ¤ Glacial Shards ¤
    Syarat Lv:39
    Max Lv:10
    -> Menembakkan Pecahan Es kepada Target.
    Target dan semua musuh disekitarnya akan terkena Damage Elemen Air.
    Semua musuh yang terkena Skill ini berkemungkinan terkena Status Paralyze.



    • ¤ Sandburst Blast ¤
    Syarat Lv:39
    Max Lv:10
    -> Menciptakan Badai Pasir untuk menyerang Target dan semua musuh disekitarnya.
    Semua musuh yang terkena Skill ini berkemungkinan terkena Status Blind.
    • ¤ Soul of Silence ¤
    Syarat Lv:39
    Max Lv:10
    -> Jika Target terkena Serangan, maka penyerang berkemungkinan terkena Status Seal.
    Persentase keberhasilan bergantung dari SoulForce Psychic pemberi Buff.
    • ¤ Empowered Vigor ¤
    Syarat Lv:44
    Max Lv:10
    -> Meningkatkan Daya Pemulihan HP Target.
    Meningkatkan Daya Penyembuhan Potion HP dan Skill Heal.
    Mengurangi waktu Cooldown dari Amulet.



    Wibawa: Forbidding

    • ¤ Disturb Soul ¤
    Syarat Lv:49
    Max Lv:10
    -> Mengganggu Roh dan Pikiran Target.
    Chanting Time Target meningkat.
    *Membutuhkan 30 Vigor dalam penggunaannya*.
    • ¤ Soulburn ¤
    Syarat Lv:49
    Max Lv:10
    -> Jika penerima Buff terkena Serangan,
    maka penyerang akan mendapat Damage yang setara dengan SoulForce Psychic pemberi Buff.



    Wibawa: Sinister

    • ¤ Tide Spirit ¤
    Syarat Lv:59
    Max Lv:10
    -> Memanggil kekuatan Samudera untuk merasuki Psychic.
    Serangan Magic meningkat & Chanting Time berkurang.
    Skill ini tidak stack dengan Skill Pixie: Rainbow Blessing.
    *Membutuhkan Dua Fury dalam penggunaannya*.
    • ¤ Red Tide ¤
    Syarat Lv:59
    Max Lv:10
    -> Memanggil Ombak Samudera untuk menyerang Target dan semua musuh disekitarnya.
    Semua musuh yang terkena Skill ini berkemungkinan terkena Status Bleeding.
    Besarnya Damage Bleeding bergantung dari besarnya SoulForce Psychic pengguna Skill.
    *Membutuhkan Dua Fury dalam penggunaannya*.
    • ¤ Earth Vector ¤
    Syarat Lv:59
    Max Lv:10
    -> Memanggil Roh Bumi untuk menyerang Target.
    Target dan semua musuh disekitarnya akan terkena Damage Elemen Tanah.
    Semua musuh yang terkena Skill ini berkemungkinan terkena Status Stun.
    *Membutuhkan Satu Fury dalam penggunaannya*.





  • ¤ Psychic Will ¤





  • Syarat Lv:59
    Max Lv:10
    -> Menghilangkan DeBuff Target.
    Target juga menjadi kebal terhadap Serangan Fisik selama beberapa saat.
    *Membutuhkan Satu Fury dalam penggunaannya*.
    • ¤ Soul of Retaliation ¤
    Syarat Lv:59
    Max Lv:10
    -> Jika Psychic mendapatkan DeBuff dari penyerang,
    maka penyerang juga akan mendapatkan DeBuff yang sama.
    Mengurangi Damage yang diterima Psychic.
    Memantulkan kembali Damage yang diterima Psychic.
    Besarnya Damage yang dikurangi dan dipantulkan bergantung dari SoulForce Psychic pengguna Skill.
    (Hanya bisa digunakan pada diri sendiri).

    Tidak ada komentar: